Saturday, June 28, 2014

Branding dengan Story Telling

Story Telling itu sebuah kisah cerita, tentang brand kita,

mengapa bikin cerita?
era sekarang adalah era rating, dimana penilaian masyarakat, customer makin kritis,terlebih sekarang banyak media digunakan untuk berinteraksi.

Oleh karenanya, 
jikakita punya produk yang memiliki nilai historis atau cerita, maka sebarkanlah.

inilah cara branding yang jauh lebih efektif ketimbang kita mengeluarkan badget iklan.

Disampaikan oleh mas Handoko Hendropriyono, penulis buku Brand Gardener, dalam forum/workshop Branding TDA Solo, 26 Juni 2014, Sarilla hotel.


Wahyu Liz Adaideaja dengan si Kuprit maskotnya, dan mas Handoko Story telling


Bersama dengan mas Wahyu Liz Adaideaja yang juga seorang seniman kreatif branding, dengan gaya khas personal Brandnya, pake blangkon, bawa maskotnya si Kuprit.

No comments:

Post a Comment

:D